Senin, 21 Agustus 2017

Contoh untuk Visi, Misi dan Tujuan Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidaiyah (MI)


Berikut Contoh untuk Visi, Misi dan Tujuan Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidaiyah (MI)

Visi :
Taqwa Dalam Iman, Unggul dalam Berprestasi,
Dinamis dalam olahraga, Seni dan Budaya


Misi :

-  Melaksanakan Pembelajaran dan bimbingan secara efektid, efisien sehingga berprestasi secara optimal
-        Menumbuhkan semangat keunggulan kepada semua warga sekolah
-        menumbuhkembangkan keimanan dan budaya bangsa sumber kearifan bertindak
-        memaksimalkan potensi sekolah

Tujuan :

-         Menguasai dasar-dasar ilmu pengetahuan, teknologi, serta tumbuhnya keimanan dan taqwa sebagai bekal siswa ke jenjang yang lebih tinggi.
-        Mampu meraih prestasi akademik maupun non akademik minimal tingkat kecamatan
-        dapat mengamalkan ajaran agama hasil proses pembelajaran dan pembiasaan dalam kehidupan sehari-hari 

-        menjadikan sekolah yang diminati masyarakat.




Visi:

" Beriman dan Tabah"
Menjadikan Generasi Berdaya saing Islami, Mandiri, Terampil dan Berkahlaqul Karimah

Misi :
- Menjadikan generasi yang mencintai Al-Qur'an
- Menjadikan Generasi yang Islami
- Menjadikan Generasi yang berwawasan Luas
- Menjadikan Generasi yang Berketrampilan

Tujuan :

- Meningkatkan mutu pendidikan khususnya dilingkungan pendidikan Islam tingkat MI
- Meningkatkan kesejahteraan dan taraf hidup sosial masyarakat
- Mengembangkan ajaran Islam Ahlus Sunnah Wal Jama'ah




Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

Tidak ada komentar